Skip to main content

Tip sebagai Pemimpin Pujian

Submitted by pelayan remaja on

Ingin melayani Tuhan sebagai pemimpin pujian (Song Leader) ? Berikut tipnya ....

1. Sebagai Pemimpin Pujian kita harus "bersih" dengan tugas kita sebagai Pemimpin Pujian. Tujuannya: Membawa jemaat ke dalam hadirat Tuhan dan agar mereka bisa berdiam dan merasakan hadirat Tuhan, mempersiapkan jemaat untuk ditaburi dengan firman Tuhan, menciptakan atmosfir surgawi.

Menghadapi Kegagalan

Submitted by pelayan remaja on

Adalah hal yang alami jika kita ingin sukses dalam hidup. Bukankah menyenangkan jika kita dapat mencapai tujuan-tujuan kita. Sebagai orang Kristen, kita akan sangat senang saat kita merasa kerja keras kita diberkati oleh Tuhan.

Gambar: Pecah Belah

Pemecahan Masalah

Submitted by pelayan remaja on

PEMECAHAN MASALAH :
JANGANLAH BIARKAN BERBAGAI PERSOALAN ANDA MENJADI MASALAH



Anda dapat mengukur seorang pemimpin dari persoalan-persoalan yang ditanganinya. Ia selalu mencari persoalan yang setara dengannya.

John C. Maxwell

Mengenal Kedisiplinan

Submitted by pelayan remaja on

A. Disiplin Sebagai Kebutuhan Anak

Disiplin merupakan salah satu kebutuhan dasar anak, dalam rangka pembentukan dan pengembangan wataknya secara sehat. Tujuannya ialah agar anak dapat secara kreatif dan dinamis mengembangkan hidupnya di kemudian hari. Apabila orang tua mengasihi anaknya maka mereka juga harus mendisiplinkan anaknya. Apabila guru Sekolah Minggu mengasihi murid-muridnya, maka ia juga harus mendisiplinkan murid-muridnya.